Comments
Timelines
Contact
Social Media
Timeline Cover

Sunday, November 4, 2018

Rasulullah SAW Dalam Kitab Suci Agama Dunia Sunday, November 4, 2018

Allah SWT memberi petunjuk yang amat terang benderang kepada kita bahwa sesungguhnya kedatangan Nabi Muhammad SAW telah disebutkan dalam kitab-kitab suci umat terdahulu seperti di antaranya; 

(Allah) berfirman, “Siksa-Ku akan Aku timpakan kepada siapa yang Aku kehendaki dan rahmat-Ku meliputi segala sesuatu. Maka akan Aku tetapkan rahmat-Ku bagi orang-orang yang bertakwa, yang menunaikan zakat dan orang-orang yang beriman kepada ayat-ayat Kami. (Yaitu) orang-orang yang mengikuti Rasul, Nabi yang ummi (tidak bisa baca tulis) yang (namanya) mereka dapati tertulis di dalam Taurat dan Injil yang ada pada mereka, yang menyuruh mereka berbuat yang makruf dan mencegah dari yang mungkar, dan yang menghalalkan segala yang baik bagi mereka dan mengharamkan segala yang buruk bagi mereka, dan membebaskan beban-beban dan belenggu-belenggu yang ada pada mereka. Adapun orang-orang yang beriman kepadanya, memuliakannya, menolongnya dan mengikuti cahaya yang terang yang diturunkan kepadanya (Al-Qur'an), mereka itulah orang-orang beruntung." (QS. (Al-A’raf: 157)

Kendati sebagian besar umat ahlulkitab membantahnya, namun sekian banyak temuan arkeologis dan manuskrip-manuskrip kuno yang mendorong para ahli, sarjana alkitab dan para pemerhati lainnya melakukan berbagai penelitian pada gilirannya membenarkan perihal ini.

Berikut beberapa catatan seputar fakta bahwa kedatangan Nabi Muhammad SAW sebagai Nabi Allah memang benar tertulis dalam berbagai kitab suci umat beragama di dunia. 
Nabi Muhammad SAW Dalam Kitab Suci Dunia

More Related Posts


No comments :

Blogger Comments

Contact Form

Name

Email *

Message *